Berita Bola Gareth Bale Kejar Kebugaran Untuk Tampil Di Piala Dunia Qatar. Lama tak terdengar namanya nampaknya mantan pemain Real Madrid yaitu Gareth Bale kini sedang memasuki fase pemulihan. Fase ini mencakupi kebugarannya yang dimana sang pemain mengalami penurunan performa pasca cedera yang ia derita. Sang pemain Gareth Bale nampaknya sedang serius untuk bisa mengembalikan kebugarannya. Hal itu karena ia harus betul-betul siap ketika Piala Dunia Qatar yang hanya tinggal 1 bulan lagi.
Berita Bola Gareth Bale Dan Persiapan Kebugaran
Beberapa media lokal setempat sempat memberitakan bahwa Gareth Bale tidak diturunkan kala tim yang ia bela musim ini yaitu Los Angeles FC menang dengan skor 3-2. Kala itu tim yang ia bela harus melawan Los Angeles Galaxy pada pertandingan semifinal Conference MLS pada beberapa pakan lalu. Sang pelatih yaitu Steve Cherundolo yang di wawancara terkait alasan mengapa Bale tidak diturunkan pada petandingan tersebut menyebutkan bahwa hal tersebut adalah strategi. Sang pelatih seakan-akan menutupi terkait permasalahan kebugaran Gareth Bale yang kini menginjak usia 33 tahun.
Jika melihat dari data statistik yang ada sementara. Sang pemain baru bisa turun hanya 12 pertandingan yang di lakoni timnya dalam MLS musim ini. Yang lebih menarik perhatian adalah, dalam 12 laga yang ia lakoni, Bale hanya bermain 2 kali secara starter. Statistik tersebut sudah pasti akan menjadi pertimbangan para pelatih Tim Nasional Wales yang akan Gareth Bale bela di Piala Dunia nanti.
Rob Page yang di percaya akan menangai Wales pada Piala Dunia Qatar sepertinya akan memantau kondisi sang pemain dan berharap Bale bisa berada dalam top performancenya kala bermain di piala dunia nantinya. Gareth Bale sendiri memang baru musim ini bergabung dengan tim barunya yaitu Los Angeles FC. Bergabungnya bersama tim asal Amerika Serikat tersebut karena kontraknya bersama Real Madrid tidak di perpanjang pada bursa transfer musim panas ini.