Berita Bola Juventus Bebas Dari Pengurangan Poin. Allegri PD Bakal Finish Urutan 4 Besar. Baru baru ini tim Juventus nampaknya bisa bernafas lega dengan kabar bahwa hukuman pengurangan 15 poin di tangguhkan. Dengan datangnya kabar tersebut membuat tim besutan Massimiliano Allegri cukup percaya diri bisa finish setidaknya di urutan 4 besar.
Berita Bola Juventus
Seperti yang kita ketahui bersama bahwa Juventus sempat mengajukan banding kepada Komite Olahraga Italia (CONI) terkait berita tidak sedap. Sebelumnya Juve didugaa melakukan pelanggaran berat terkait pemalsuan keuangan klub. Ternyata banding yang di ajukan Juventus akhirnya di kabulkan dan membuat Juve terbebas dari pengurangan poin.
Dalam sebuah surat putusanyang di keluarkan pada hari Kamis, 20 April 2023 malam. Jaksa CONI yaitu Ugo Taucer memberikan putusan bahwa Juventus secara resmi terbebas dari tuduhan yang selama ini menimpa klub. Dengan pengabulan tersebut secara pasti Juventus resmi terbebas dari ancaman pengurangan 15 poin. Dengan pencabutan sanksi tersebut membuat tim yang di juluki dengan nama si Nyonya tua berhasil menggeser posisi AS Roma yang memiliki 56 poin. Sementara Juventus sendiri kini mengoleksi 59 poin dari total 18 hasil kemenangan dan 5 hasil imbang dengan 7 kekalahan dipekan ke 30 ini.
Berita Bola Juventus
Sang pelatih yaitu Allegri menyambut senang atas putusan tersebut. Bahkan pelatih asal Italia tersebut dengan sangat optimis bisa membawa Juventus bisa finish di urutan 4 besar Liga Italia untukmusim 2022-2023 dan sekaligus mendapat tiket Liga Champions untuk musim depan.
Baca Juga Berita Bola Juventus Lainnya Di Ekingsnews :
- Berita Bola Inter Lolos Champions League Aggregate 5-3 Lawan Benfica
- Berita Bola Milan Lolos Semi Final Champions League Skor Agregate 2-1 Lawan Napoli
- Berita Bola The Reds Bantai Abis Leeds United Di Elland Road 6-1
- Berita Bola Manchester United Permalukan Nottingham Forrest Di City Ground Stadium 2-0
- Berita Bola Inter Kalah Lagi, Kali Ini Monza Curi 3 Poin Di San Siro